Jumat, 30 Mei 2014

ZIARAH AKBAR MISDINAR PAROKI

ZIARAH AKBAR MISDINAR PAROKI SANTA GEMMA GALGANI
MANJAU, 27 MEI 2014
Kegiatan ini diprakarsai oleh Pembina Misdinar

Koordinator Kegiatan Ziarah di Gua Maria dan Rekoleksi Singkat

Bapak F.X. Jayadi
Tema Kegiatan 
Pendamping Yang Ikut Dalam Kegiatan Ziarah ini:
Bapak Fransiskus Mboy
Bapak Suparman
Bapak Benedictus Aji S
Br. Jupiter Elwin Zagoto, FIC
Ibu Maria Herlina
Ibu Haini
Berangkat dari Kota Ketapang Pukul 07:00 WIB
Tiba di Gua Maria Manjau Pukul 09:30 WIB

Rekoleksi singkat ini diawali:

Ibadat Pembukaan 
Br. Jupiter Elwin Zagoto, FIC

Beliau menegaskan tentang bagaimana menjadi Pelayan gereja yang tulus dan ikhlas.Dalam Penyampaiannya Bruder juga memberikan suasana santai sambil menyanyikan lagu:
"Kalau Kau Suka Hati"
Sambil menyanyikan ini merekapun juga sambil bertepuk, sebagai rasa dan ungkapan kebahagiaan bersama.

Acara berikutnya gerak dan lagu
Benedictus Aji Subekti
Gerak dan lagu
 " MUSIC SENAM DAN DISCO"
dan
I WANT TO BE WITH YOU
Lagu ini menggambarkan tentang kebersamaan, karena 
"Di mana ada kasih, di situ ada cinta dan di mana ada cinta, maka di situlah ada Tuhan"

dalam bahasa Inggris:
 Where there is faith, there is love, where there is love there is God


Rangkai Gambar:
Merupakan bentuk kebersamaan dalam menghadapi masalah yang ada dan didiskusikan


Pesan dalam Permainan ini adalah:
Selalulah bersama demi kebersamaan untuk melayani sesama sehingga Anggota Misdinar Paroki akan tetap solid dan Jaya dalam segala hal.



Bagaimana kita melayani gereja dengan hati yang ikhlas, jujur, tulus dan dengan penuh Pelayanan 
Dalam Nama Tuhan Yesus Kristus
Waktu makan siangpun tiba pada pukul 12:00 WIB tepat, maka:
Kamipun makan siang bersama:





Semua Misdinar Paroki terlibat dalam kegiatan Ziarah ini
Akhirnya kegiatan Ziarah ditutup dengan Misa Syukur dan Berkat
Pastor Sutadi, Pr.

Pesan yang disampaikan:
agar anggota misdinar jangan takut dan ragu dalam melayani sesama
Tuhan itu pemurah, maka bersukalah jika bisa melayani sesama dalam Ekaristi
Kami mengikuti misa juga dalam keadaan hujan, jadi ya ada rasa haru, senang, sedih, semua rasa bercampur jadi satu.
Tapi,
Kami semua tetap bangga dan bahagia bisa bersama-sama.
Inilah Ungkapan Hati Kami Anak-Anak 
Yang memerlukan pendampingan dan dukungan. Amin.
BYE



Tidak ada komentar:

Posting Komentar